Selasa, 08 Oktober 2013


Judul:perjalanan ke sawahlunto dan batusangkar
Waktu : 5 oktober 2013
Peserta : Murid smp DEK, guru guru,dan karyawan
Lokasi : Sawahlunto dan Batu sangkar
Tujuan : belajar tentang sejarah dan budaya alam minangkabau sekaligus bermain
Hasil :
Pada tanggal 5 oktober 2013 sekolahku mengadakan study tour ke sawahlunto. Saat jam menunjukan setengah delapan kami pun berangkat. Dalam bus aku hanya mendengarkan lagu dengan rifqi. Tak terasa 2 jam berlalu aku pun sampai. Pertama kali yang kutuju saat di sawahlunto adalah wc karena di bus menahan kencing. Kami pun berkumpul di lapangan segitiga. Setelah berkumpul kami diberi arahan dan mendapat satu orang pemandu. Kami diberikan arahan untuk ke sejarah kerata api mak itam. Disana menyenangkan banyak baju dan miniature kereta api. Kami pun menonton film bersama sama.setelah dari mak itam kami pun kembali berkumpul ke lapangan segitiga. Lalu kami ke lubang mbah soero disana goa nya mencekam. Setelah itu saya menunggu rifqi sholat setelah sholat rifqi saya dan marvel makan bersama. Setelah dari sawah lunto saya pergi ke pagaruyuang seperti biasa saya mendengar lagu di bus. Setelah sampai di istana pagaruyuang kami pun mengerjakan tugas bam dan foto foto. Setelah dari sana kami menggila di bus dengan menyanyi dan mengeluarkan kepala. Hal gila yang kami lakukan di bus adalah bermain teka teki, 00, balas gombal( dari teka teki ke balas gombal sebenarnya jauh tapi gk tw siapa yang mulai), dan menjodohkan tc. Dika dengan tc lusi. Ada kelucuan dibus yaitu saat sofia teman kami ketinggalan bus. Sofia pun berlari untung saja bus berhenti jadinya sofia bias naik deh. Di perjalan suara saya habis karena sebelumnya saya berteriak terus. Jadinya banyak yang tidur sampai di sekolah saya menelepon papa dan saya di jempu jam setengah Sembilan.

tamat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar